Analisis Faktor-faktor yang mempengaruhi Keberhasilan Industri Jasa Konstruksi di ... ....


RINGKASAN
Industri jasa konstruksi erat hubunganya dengan pembangunan secara fisik, merupakan sektor usaha yang strategis, ikut pula berperan memberikan kontribusi pada pertumbuhan ekonomi, penyerapan tenaga kerja, mempunyai multiplinier effect yang besar sehingga mampu mendorong industri lainnya tumbuh. Diantaranya mendorong tumbuhnya industri material dan bangunan, peralatan konstruksi dan peralatan penunjang konstruksi lainnya. Kegiatan usaha jasa konstruksi berhubungan dengan proyek-proyek pemerintah maupun swasta yang didapatkan melalui tender yang dimenangkan. Keunikan yang didapat dari usaha jasa ini adalah lokasi yang berpindah-pindah tergantung atas permintaan pemberi proyek, selain itu tenaga kerja yang diperkerjakan selalu berganti-ganti dan umumnya berasal dari masyarakat yang berpendidikan rendah karena dalam menyelesaikan suatu proyek tidak terlalu dibutuhkan pekerja yang pandai tetapi pekerja yang dapat bekerja keras, ulet dan terampil. Saat ini banyak kontraktor-kontraktor tidak berada dalam satu spesifikasi bidang kerja tetapi bergerak dalam beberapa bidang jasa konstruksi yang dapat dikatakan mampu menghasilkan profit yang lebih tinggi daripada bidang kerja yang terspesifikasi. Bisnis jasa konstruksi ini dinilai sangat memberikan keuntungan bagi pengusaha jasa konstruksi.
Pada penelitian ini mengambil lokasi pada pengusaha yang berada di ... ..., jumlah responden yang diambil sebanyak 80 responden dan pengambilan sampelnya menggunakan teknik proposional sampling. Penelitian ini menggunakan beberapa analisis agar didapat hasil yang akurat yaitu analisis faktor, uji regresi berganda, uji t dan uji F untuk menguji hipotesis.
Pada analisis faktor didapat hasil bahwa dari 15 variabel yang diteliti terdapat 1 faktor yang tidak mencukupi syarat MSA (0.5) yaitu variabel aliansi dengan nilai MSAnya 0.451, sehingga untuk penganalisisan selanjutnya hanya ada 14 variabel bebas dan 3 variabel terikat. Setelah dilakukan uji tahap akhir pada anlisis faktor didapat 5 faktor umum yaitu produk, pesaing, pemasok, pemberi kerja dan harga.
Sedangkan hasil yang diperoleh pada uji regresi berganda adalah variabel-variabel yang diteliti secara parcial maupun secara bersama-sama memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keberhasilan industri jasa konstruksi. Diketahui bahwa variabel yang paling dominan mempengaruhi variabel Y (keberhasilan industri jasa konstruksi) adalah variabel produk (X1) dengan nilai koefisien regresi sebesar 1.272, variabel dominan kedua adalah variabel Pesaing (X2) dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.539, variabel dominan ketiga adalah variabel harga (X5) dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.528, variabel dominan keempat yang mempengaruhi keberhasilan industri jasa kontruksi adalah variabel pemberi kerja (X­4) dengan nilai koefisien regresi sebesar 0.449, dan yang merupakan variabel dominan kelima yang mempengaruhi variabel Y (keberhasilan industri jasa konstruksi) adalah variabel pemasok (X3) dengan koefisien regresi sebesar 0.388.
Melalui uji F, diketahui bahwa variabel-variabel yang diteliti secara bersama-sama memiliki pengaruh terhadap keberhasilan industri jasa konstruksi di ... .... Hal ini ditunjukkan dengan nilai Fhitung>Ftabel (23,759>2,338) dan Sig F < 5% (0,000<0,05).
Melalui uji t diketahui bahwa :
Variabel X1 (Produk) memiliki nilai thitung sebesar 8,698 dengan probabilitas sebesar 0,000. Karena thitung>ttabel (8,698>1,993) atau sig t < 5% (0,000<0,05), maka secara parsial variabel X1 berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (Keberhasilan industri jasa konstruksi).
- Variabel X2 (Pesaing) memiliki nilai thitung sebesar 3,689 dengan probabilitas sebesar 0,000. Karena thitung>ttabel (3,689>1,993) atau sig t < 5% (0,000<0,05) maka secara parsial variabel X2 berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (keberhasilan industri jasa konstruksi).
- Variabel X3 (Pemasok) memiliki nilai thitung sebesar 2,657 dengan probabilitas sebesar 0,010. Karena thitung>ttabel (2,657>1,993) atau sig t < 5% (0,010<0,05) maka secara parsial variabel X3 berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (keberhasilan industri jasa konstruksi).
- Variabel X4 (Pemberi Kerja) memiliki nilai thitung sebesar 3,072 dengan probabilitas sebesar 0,003. Karena thitung>ttabel (3,072>1,993) atau sig t < 5% (0,003<0,05) maka secara parsial variabel X4 berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (keberhasilan industri jasa konstruksi)
Variabel X5 (Harga) memiliki nilai thitung sebesar 3,610 dengan probabilitas sebesar 0,001. Karena thitung>ttabel (3,610>1,993) atau sig t < 5% (0,001<0,05) maka secara parsial variabel X5 berpengaruh signifikan terhadap variabel Y (keberhasilan industri jasa konstruksi).

Tidak ada komentar:

×
Informasi Judul Koleksi Terbaru di
http://www.tesis-ilmiah.com/

Anda ingin download daftar judul tesis dan skripsi terbaru dan lengkap silahkan klik download

Dapatkan file lengkap dalam format ms-word (*.doc) Mulai Bab I s/d Bab V dan Daftar Pustaka , untuk judul tersebut diatas.

Semua itu anda bisa dapatkan secara Cuma-Cuma alias GRATISSSSSS.Anda hanya mengganti biaya pengetikan sebesar Rp. 125.000,- per judul (kecuali bidang pendidikan Rp. 250.000 atau klik disini dan teknik Rp. 150.000,- per judul) dan file-filenya akan kami kirimkan lengkap. (Mulai Bab I s/d Bab V dan Daftar Pustaka).

Caranya? Lakukan pemesanan via SMS dengan mengetik judul yang diinginkan, kirim ke nomor 081 334 852 850. atau ke e-mail tesis_skripsi@yahoo.com

Lakukan transfer jasa pengetikan via bank

Bank Mandiri
No. Rekening 144-00-1031019-8
a.n. Oskar Dedik Cristiawan

Bank BNI

No. Rekening 0182628639
a.n. Oskar Dedik Cristiawan

Bank BRI

No. Rekening 0051-01-072962-50-0
a.n. Oskar Dedik Cristiawan

bank BCA
No.Rekening 3180280374
a.n. Oskar Dedik Cristiawan

Tambahkan angka unik disetiap transfer, misalnya anda akan melakukan transfer Rp. 125.000 maka silahkan tambahkan angka unik dibelakang seperti menjadi Rp. 125.200.Angka unik ini kami gunakan sebagai identifikasi transfer yang anda lakukan. untuk menentukan angka unik terserah anda, tapi kami sarankan gunakan tiga angka terakhir nomor hp anda.

Setelah melakukan transfer, konfirmasikan via sms.

File-file akan kami kirimkan via e-mail LENGKAP, dan jika menghendaki pengiriman dilakukan dengan jasa pengiriman, maka ada penambahan ongkos kirim sebesar Rp. 30.000,-Jika anda ingin melihat judul-judul lain yang ada di database kami, kunjungi website kami:http://www.tesis-ilmiah.co.cc

silahkan lihat keterangan tentang CARA MENDAPATKAN FILE diatas.

Dapatkan informasi judul-judul manajemen pemasaran, manajemen keuangan, manajemen akuntansi, manajemen pendidikan LENGKAP hanya di http://www.ilmiahmanajemen.blogpsot.com/

Kunjungi juga web kami di
http://www.ilmiahpertanian.blogspot.com/
http://www.ilmiahekonomi.blogspot.com/
http://www.tesis-ilmiah.blogspot.com/
http://www.tesis-ilmiah.com/
http://www.ilmiahmanajemen.blogspot.com/

Koleksi Judul TERBARU
hanya di www.ilmiahilmu.blogspot.com

Informasi SKRIPSI LENGKAP hanya di
http://www.skripsi-ilmiah.blogspot.com/

Anda ingin download daftar judul tesis dan skripsi terbaru dan lengkap silahkan klik download